“Baik, terus kabari aku perkembangan mereka.” Alex menutup panggilannya dengan mata berbinar. Senyumnya semakin lebar ketika melihat Lucas yang sangat lahap menghabiskan bubur sayurnya. Melihat sang ayah tengah bahagia, anak lugu itu pun ikut tertawa. “Kelihatannya, kau akan memiliki 2 adik perempuan yang cantik secara bersamaan. Betapa beruntungnya dirimu, son.” Alex membersihkan sisa-sisa bubur di …
