1.42K views
0

Seberapa penting melaksanakan ibadah sunnah bagi kamu ?

Motivasi atau dorongan apa yang membuat kamu merasa perlu menjalankan ibadah sunnah ?

Hehe pertanyaan iniiiii terinspirasiiiii saat pulaaang dr masjid ????

Dijawab yaaaaa ???

0

Jujur saja kalau diluar bulan puasa saya orang yg malas melakukan ibadah sunah, tetapi terkadang ada dorongan dalam hati untuk menjadi orang yg lebih baik sehingga mendorong saya melaksanakan ibadah sunah.

You are viewing 1 out of 28 answers, click here to view all answers.
DayNight
DayNight