1.44K views
0

Hallo,… Kalian apa kabar?

Aku datang lagi :3

Tadi kan aku habis jawab pertanyaan dari kak author dan nemu pertanyaan ini,

Bumi yg kita pijak ini bak noktah kecil warna biru jika dilihat dari belakang cincin Saturnus !!

Masih kah kita menyombongkan diri dengan apa yang kita punyai di bumi dan di dunia yang tidak seberapa dibandingkan dengan planet lain :)

Pertanyaannya : Seberapa besar arti diri saya dan Anda?

0

Arti saya dan kamu di dunia yang bagai noktah kecil saat dilihat dari saturnus itu tentu sangat besar.

Jika tidak ada saya dan kamu, siapa yang menghuni bumi? Siapa yang menjaga bumi? Siapa menjadi pemimpin di bumi?

Terlepas dari kerusakan yang diciptakan manusia di belakang sana, salah satu alasan Tuhan menciptakan manusia di bumi adalah untuk menjadi pemimpin serta mencintai bumi dan melindungi seisinya.

Manusia adalah penciptaan Tuhan yang lebih sempurna dibanding makhluk ciptaan Tuhan lainnya karena itulah manusia harus lebih banyak dan selalu bersyukur atas segala, bukan menyombongkan diri atas kesempurnaan yang diberikan Tuhan untuk kita.

You are viewing 1 out of 33 answers, click here to view all answers.
DayNight
DayNight