1.05K views
0

Mimin..dan teman-teman nanya dunk.. Penilaian reputation untuk vitamin question itu menurun kah..? Tiap nge-answer kok nambahnya cuman +1 point , tapi kalo option reputation di klick disitu detailnya terlihat +10 , padahal cmn +1 doank nambahnya.., apa cuman punya aku si..?

Makasih ya..pencerahannya..

0

1.23 k artinya 1.230
Angka 0 di belakang itu tidak terlihat karena kamu udah mencapai point 1000
Seandainya kamu masih dibawah 1000, misal point semula 980 lalu kamu jawab 1 question. Point mu akan bertambah 10 menjadi 990. Tapi jika point diatas 1000, semula 1.22 lalu kamu menjawab 1 question akan menambah 10 point menjadi 1.23 point. Jadi 1.22 itu sebenarnya sebesar 1220 point dan bertambah 10 point menjadi 1230 point. Kalau tdk salah disini menggunakan bahasa inggris maka dari itu ada huruf K diblakang point. Setahuku K itu diartikan dgn angka seribu. Misal 1.23 K itu artinya seribu dua ratus tiga puluh.

You are viewing 1 out of 20 answers, click here to view all answers.
DayNight
DayNight