1.34K views
0

Author tiba-tiba kepikiran.

Semua orang yang naik pesawat kan pasti tahu ya, kalau di bawah kursi pesawat selalu disediakan pelampung untuk dipakai di keadaan darurat, bahkan sebelum keberangkatan, pramugari selalu menjelaskan cara memasang pelampung pada kondisi darurat tanpa panik untuk menyelamatkan diri.

 

Pertanyaan author… pesawat tidak selalu melulu terbang di atas laut, adakalanya kita melewati gunung, lembah, bahkan perkotaan ( lagu ninja hatori hehehehe)

Tapi pesawat itu sudah pasti selalu terbang di udara. Kalau begitu… kenapa di bawah kursi pesawat  ketika di kondisi darurat kok disediakannya pelampung, bukannya parasut saja ya?

0

Aku ga pernah naik pesawat jadi gak tau.

Dan kenapa harus pelampung?

Mungkin karena sudah di prediksi arah pendaratannya pasti di laut #plak

Atau mungkin waktu terbang dari pesawatnya nanti keluar parasut.

Coba aja kak :NGAKAK

You are viewing 1 out of 21 answers, click here to view all answers.
DayNight
DayNight