1.62K views
0
0 Comments

Ada kalanya ketika aku merasa sangat tidak percaya pada diriku sendiri (rasanya gak pd banget,ciut, nge-down duluan) dalam berbagai hal. Bagaimana cara anda sekalian untuk mengatasi krisis keperpercayaan diri??

0

Dengan selalu berpikir positif,bahwa segala sesuatunya akan berjalan dengan lancar.teguhkan dalam hati,bahwa kita juga punya kemampuan yang sama seperti orang lain.jadikan kekurangan kita sebagai pembelajaran dan motivasi diri untuk menjadi yang lebih baik,dan jadikan kelebihan kita sebagai sesuatu hal yang menjadi tolak ukur kemampuan kita yang orang lain nggak punya :).

You are viewing 1 out of 32 answers, click here to view all answers.
DayNight
DayNight