1.65K views
0

Cowok terhormat tuh kalo di cerita biasanya digambarkan punya kekayaan, kekuasaan, jabatan, dan keluarga yang luar biasa.

Tapi bagi Rina, cowok terhormat adalah cowok yang bisa atau paling gak berusaha mengendalikan hawa nafsu nya. Dalam artian yang luas sih sebenernya.Tapi ya simple nya di bilang aja yang bisa jaga hati dan tubuh nya (you know what I mean).

Nah kalo versi kalian gimana?

JFF gaess

0

Wah kalau kaya, punya kekuasan, ganteng, dan lain-lain itu mah cowok khayalan doang.

Kalau di kehidupan nyata cowok terhomat menurut saya adalah cowok cerdas, mau berusaha, dan pandai mengolah emosinya.

Itu cowok terhormat!

You are viewing 1 out of 37 answers, click here to view all answers.
DayNight
DayNight