1.67K views
0

Gengs, jangan salah duga ketika denger Akarologi= ilmu akar (?) NOPE! Meski namanya ada kata akar akarnya, akarologi bukan ilmu tentang akar tapi ilmu tentang mite dan tick. Salah satu acara praktikum akarologi ada acara yang judulnya Acari Pada Cicak. Cicak? Yups! Hewan yang menurut lagu suka ada diding dan diam-diam merayap datang seekor nyamuk HAP! lalu di tangkap. Yang mau aku tanyain, ada yang tahu cara mudah nangkep cicak hidup, utuh (tidak lepas bagian ekornya) ?

0

Wah baru tau dgn ‘Akarologi’ ini thanks yakk   :terpesona

Nah ini dr mbah gugel,  dr blog ‘mjumani.net’  caranya :

Teknik “Jupi Trap” adalah teknik yang menggunakan perangkap dari gelas yang berisi sisa ampas seduhan kopi ataupun teh yang telah di beri gula pasir. Atau lebih mudahnya sisa secangkir kopi atau teh manis yang biasa kita minum. Untuk membuat perangkapnya cukup sediakan gelas kaca atau toples yang permukaannya tidak berlekuk dan juga terbuat dari kaca. Kemudian masukan sisa kopi tadi kira-kira setinggi 1-2 cm. Lalu letakan di sudut ruangan yang dindingnya biasnya terdapat cecak, usahakan jauh dari keramaian. Tinggalkan dan periksa 3-5 jam sekali. Jika berhasil maka akan ada cicak yang terperangkap kemudian tinggal di pindahkan ketempat yang di sediakan, trap masih bisa di gunakan jika kopi yang ada didasar gelas tidak kering.

Perlu di perhatikan, jangan terlalu lama meninggalkan trap karena cicak yang terperangkap akan mati karena resapan air kopi akan masuk ketubuh cicak. Untuk menghemat waktu dapat gunakan lebih satu trap.

Semangka yakk nangkep cicaknya hehe   :superhero

haha tadi nya mau coba gitu, tp mindahin cicaknya dari gelas geli baget -.-

Laah jan pake tgn mindahinya ka, pake pencapit atau apaan gtu hahaha semangka yakk ??

You are viewing 1 out of 30 answers, click here to view all answers.
DayNight
DayNight