Di-tag: 

Melihat 3 pertalian (thread) balasan
  • Penulis
    Tulisan-tulisan
    • #41052
      agisinulaki
      Peserta

      Hy all,. Apa respon yg kamu berikan ketika keluarga, teman di lingkungan kamu, atau orang yang sama sekali belum pernah kamu kenal adalah individu yg sedang dalam tahap membebaskan diri dari NARKOBA DKK?
      1. Apakah kamu pernah menjudge baik dalam hati atau mulut?
      2. Apakah kamu pernah memberi dukungan secara sikap?
      3. Apakah kamu merupakan individu yg apatis?

    • #41060

      olland pernah magang di rumah rehabilitasi narkoba di jogja… awalnya karena emang deket gitu sama pemilik yayasannya… karena yayasan ini berbasis keagamaan.. trus.. di sana olland lihat adiksi dianggap tidak sama kayak orang biasanya. mereka diajak berkegiatan kayak bercocok tanam trus jahit.. trus nyanyi nyanyi gitu.. pembina yang di rumah rehabilitasi ini, punya resep ampuh buat mereka..
      adiksi dianggep sebegai keluarga.. dan bangunannya pun kayak rumah biasa gitu.. yah ada si ruang isolasi.. 2 ruangan.. buat cewe sama cowo.. trus mereka di pegangin kunci satu satu gitu.. biar bisa keluar dan merasa ga dipenjara sama pembina nya.. ga tau gimana caranya.. adiksi ga ada yang kabur. dan.. selain obat yang dianjurkan dokter buat para adiksi… mereka di jauhkan dari narkoba melalui pikiran mereka sendiri…

      sooo…. buat pada pecandu narkoba yang sedang dalam penyembuhan,.. memang sebaiknya di terima kayak orang biasa aja.. dan di bantu biar ga mikirin narkoba lagi.. ga pengen make lagi… tetep di temenin.. kata mereka … waktu2 begini mereka pengennya ada yang nemenin… ngasih semangat.. bukan malah di jauhin,, apa lagi di penjara. gituuu…

    • #41062
      anita-budi
      Peserta

      Hai Agil,,

      sebelum saya jawab pertanyaan kamu, kita luruskan dulu makna dari “NARKOBA” yang kamu maksud. apakah yang dimaksud adalah ‘narkotika dan bahan berbahaya’ ataukah ‘narkotika, psikotropika, dan zat adiktif’? karena kalo ‘NARKOBA adalah narkotika dan bahan berbahaya’ berarti rokok juga termasuk kedalam kategori ini. :MIKIR

      saya sering mengomel atau lebih tepatnya menggerutu terhadap orang yang merokok di tempat umum. itu sangat mengganggu orang di sekitar. ini pendapat pribadi dan diaminkan oleh sebagian yang lain. hehehehe…

      jika yang dimaksud adalah obat-obatan adiktif, saya punya teman yang sudah sembuh dari ketergantungan. selama dia masih jadi pecandu, sy sering mengingatkan dia. ternyata dari pengalaman itu, yang diperlukan seorang pecandu untuk sembuh bukan diomeli, bukan dijauhi, tapi dukungan yang tulus. lingkunganlah yang menyeretnya ke barang maksiat itu, lingkungan pula yang dapat menuntunnya keluar dari sana.

      well, apakah kamu punya teman seorang pecandu? jangan takut orang berkata ‘miring’ terhadap teman seorang pecandu, yang penting jangan terpengaruh. ajaklah bicara, bantu dia, barangkali bisa menjadi ladang amal kita.. :YIPPIE

      maafkan kalau terlalu panjang ya… :TABIBZHOU

    • #41079

      kak @Anita-budi halo kak… saya setuju dengan kakak.. untuk melepaskan seseorang dari jeratan narkotika… ya caranya memang harus selalu di ingatkan.. bukan diomeli kayak apa yang kakak utarakan tadi..
      xixixix
      saya perokok.. dan tentunya itu membuat kecanduan.. saya setuju dengan kaka.. merokok di tempat umum memang sebaiknya jangan dilakukan,.. kalo kata bapak saya,.. “emangnya dunia punya lo…” akakaka.,..

      orang mungkin masing masing ya kak.. tapi.. harus saling menghargai satu sama lain.. toh di kota kota besar juga menyediakan tempat untuk merokok.. dan saya merasa tidak dipotong haknya untuk merokok di tempat umum yang nota bene smoking area… intinya tau tempat,. dan buat yang ga merokok,. sebaiknya jangan masuk di smoking area kalo ga mau kena asep rokok.. begitukah kak? hehehehhe

Melihat 3 pertalian (thread) balasan
  • Anda harus log masuk untuk membalas topik ini.