Baca Novel Bagus Gratis Sampai Tamat › Forum › Forum Kendala dan Masukan › APA ITU SISTEM REPUTATION?
- This topic has 124 balasan, 119 suara, and was last updated 7 years, 5 months yang lalu by
ellaSy12.
-
PenulisTulisan-tulisan
-
-
9 Mei 2016 pada 10:55 am #44018
Author
KeymasterHai user pasti melihat bahwa sistem poin dihilangkan dan diganti dengan sistem reputation.
Kenapa? Alasannya adalah sistem reputation ini menurut TimIT lebih ringan
Sedangkan sistem poin yang kemarin memberatkan kerja server dan menjadi salah satu penyebab load web lemot.Mari kita bahas sistem reputation ini.
Berbeda dengan sistem poin, sistem reputation ini kita mendapatkan poin hanya dari keaktifan kita di VITAMINS QUESTIONS.Vitamins questions adalah fitur yang diciptakan mirip dengan Yahoo Answer dimana kita bisa bertanya dan user lain menjawab :
1. Vitamins question tidak hanya digunakan untuk menanyakan kendala penggunaan blog. Vitamins bisa menanyakan segala hal yang juga bermanfaat dalam hidup dengan mengharapkan jawaban yang bervariasi dari para user. Jangan lupa untuk memilih best answer (dengan klik select di bagian jawaban) untuk jawaban terbaik dan solved jika pertanyaan sudah merasa terjawab.
2. Setiap user yang menjawab pertanyaan, mendapatkan best answer, mendapatkan vote up, melakukan comment akan mendapatkan point reputation yang dapat dilihat di halaman profile masing-masing user.
Jadi silakan mengajukan pertanyaan dan berbagi jawaban mengenai hal-hal yang berguna dan menarik dalam hidup di vitamins questions, jangan hanya permasalahan teknik sistem web saja yaSISTEM POIN perhitungan dari aktivitas vitamins questions adalah sbb :
Berikut adalah hal-hal yang mempengaruhi reputation point :
Question, mengajukan pertanyaan point 2
Answer, menjawab pertanyaan point 10
Comment, memberikan comment point 1
Upvote question, pertanyaan kamu dapat jempol ke atas, point 2
Upvote answer, jawaban kamu dapat jempol ke atas, point 5
Downvote question, pertanyaan dapat jempol ke bawah, point -1
Downvote answer, jawaban dapat jempol ke bawah, point -3
Best answer, jawaban kamu dapat predikat jawaban terbaik, point 10
Selecting answer, kamu memilih jawaban terbaik, point 2Semua reputation point hanya diperoleh dari aktivitas yang ada di vitamins question.
TUJUAN?
Tujuan mengumpulkan poin sekali lagi jangan menjadi beban atau ketakutan tersendiri
Poin ini hanya untuk bersenang senang
Dan juga Hanya agar kita lebih semangat membantu orang yang bertanya.
Bukankah menyenangkan kita membantu menjawab pertanyaan teman-teman user lain yang membutuhkan jawaban dan pendapat?BAGAIMANA CARA MELIHAT HISTORY REPUTATION?
kalau kamu ingin melihat darimana saja poin reputation kamu didapat, kamu tinggal buka profil kamu, lalu lihat di bagian bawah pp cari tulisan reputation, klik di sana dan akan muncul history atau pencatatan poin-poin reputation kamu didapat dari mana sajaPENTING!!
Reputation point ini tidak berpengaruh kepada membership status jadi bebaskan dirimu, jangan menjadi beban karena semua fitur disini ditujukan untuk bersenang-senang antar vitamins dan saling membantu:AIKO
-
9 Mei 2016 pada 10:59 am #44024
funnypa1000
PesertaOhh,,itu toh maksudnya…baiklah Author…makasih buat informasinya :ASIA :ASIA :ASIA :ASIA :ASIA
-
17 Januari 2017 pada 11:48 am #336058
PuputLuffy
PesertaMasih banyak kebingungan sebenarnya. Tpi dicoba2 sedikit banyaknya udh ad yg ngerti kak. Makasih atas informasinya kak :)
-
10 Mei 2017 pada 7:16 pm #355621
Harmonicrisdufatih
Pesertaowh begitu .. saya baru tahu .. dan baru baca ini .. makasih author infonya :dragonmuahsanasini
-
-
9 Mei 2016 pada 11:02 am #44028
diniariya
PesertaOke deh Author. *ini serius bingung mau komen apa hehe*
Pokoknya aku sayang sama Web Team PSA iniiiiiiii :LETNANPARIS :TABIBZHOU -
9 Mei 2016 pada 11:10 am #44039
Fisa_Kyu
PesertaThanks infonya ya kak, ^_^
-
9 Mei 2016 pada 11:12 am #44047
sophiecelia
PesertaOh itu to nilainya. Tdi buka ada 12 poin.
Makasih infonya :AIKO
-
9 Mei 2016 pada 11:23 am #44059
pipiet06
PesertaOallah seperti ituh tohh :YOUSHOU thanks miin penjelasannya :AYO
-
9 Mei 2016 pada 11:35 am #44072
Tabhita
Peserta:CESAR ah jadi yang sekarang seperti itu poin nya,,
sy mengerti infonya terima kasih -
9 Mei 2016 pada 11:58 am #44117
MillyNaava
Pesertamakasih infonya kk?
-
9 Mei 2016 pada 12:02 pm #44122
noukicat
PesertaMakasih kak atas penjelasannya ☺
-
9 Mei 2016 pada 12:16 pm #44141
sylviwuland
PesertaOalah baiklah thor.. sya akhirnya mengerti.. :AIKO
makasih bnyak author infonya.. :TABIBZHOU -
9 Mei 2016 pada 12:37 pm #44171
SandraAmeliaa
PesertaOke deh, thanks buat infonya kaka author :AIKO
-
9 Mei 2016 pada 12:46 pm #44186
_SHikari
PesertaThanks infonya…baru sempat buka Forum akunya … :LETNANPARIS
-
9 Mei 2016 pada 1:21 pm #44231
wieambar
PesertaOh…begitu ya :ASIA :AZHURAKAHN
-
9 Mei 2016 pada 1:35 pm #44242
yuuuhuuu
Pesertabaru buka2 forum trus liat disini aja jawaban apa itu reputation, akhirnya tau.. hehe
makasih infonya :AYO -
9 Mei 2016 pada 2:15 pm #44291
hujanpetir
Pesertamakin ngerti
-
9 Mei 2016 pada 2:16 pm #44292
AuroraElie
PesertaTerimakasih untuk infonya kak^^
-
9 Mei 2016 pada 2:23 pm #44297
Ainindah_
PesertaOalah,aku baru tahu…
Jarang buka forum siih.. *plak!Thanks for share… :AIKO
-
9 Mei 2016 pada 2:41 pm #44307
FNCherry77
Peserta….mau nanya apa yaa :JENDAKIRA
-
9 Mei 2016 pada 2:54 pm #44311
asyahrp
Pesertamakasih kak untk infonya, tdinya bngung soal sistem reputation.
-
9 Mei 2016 pada 2:57 pm #44315
Hyuuzu_avery
PesertaThanks infonya kak :AIKO
-
9 Mei 2016 pada 2:58 pm #44316
Mira154
PesertaMakasi author informasi ny.
-
9 Mei 2016 pada 4:02 pm #44372
misschannana
Pesertabaiklah… brarti klo aku berkunjung cm di weekend, aman…
jadi krn ada sistem poin yg buat agak lelet.. -
9 Mei 2016 pada 4:17 pm #44384
bunnypuppy23
Pesertaoo. begitu toh.. ok ok makasi info na.. hehe.. :NGAKAK
-
9 Mei 2016 pada 4:48 pm #44409
gigiss
PesertaOkhay kak… Makasih banyak penjelasan dan lagi – lagi fitur barunya ^^
-
9 Mei 2016 pada 4:55 pm #44422
rianra
Peserta:AYO
-
9 Mei 2016 pada 5:19 pm #44449
Novnov16
PesertaOh begitu toh, paham – paham :HIRO
Makasih infonya kakak author :LETNANPARIS :LETNANPARIS -
9 Mei 2016 pada 7:30 pm #44625
hydehyde
PesertaGot it,!
Gak masalah gak dpt point, yg penting msh bisa baca.. :SHENKING -
9 Mei 2016 pada 7:47 pm #44643
Chokyuhyun1986
Pesertabegitu ya…. :KASIM
-
9 Mei 2016 pada 7:48 pm #44647
nurullchan
PesertaBaru tau, makasih info nya kak
-
9 Mei 2016 pada 8:02 pm #44663
choniAhshofa
PesertaAkhirnya,,
Pertanyaanku kemaren terjawab disini,,
Awalnya sempat bingung pas buka reputation kok aku punya reputation, itu maksud reputasinya bagus apa jelek, perasaan disini aku nggak neko-neko :OMG
Ternyata hampir sama kyak point cuma lebih terbatas fungsinya ^^
Terimakasih kakak Author :LETNANPARIS -
9 Mei 2016 pada 8:05 pm #44668
nienmaaru
PesertaMakasih info nya..jd ngerti sekarang ?
-
9 Mei 2016 pada 8:08 pm #44670
dosky
PesertaWah akhirnya aku yang newbie bisa ngerti juga tuh apa arti reputation. awalnya mikir aneh2 habisnya ada reputation gini. maklum baru di approved jadi masih agak kagok
-
9 Mei 2016 pada 8:18 pm #44685
quin-dhewy
Peserta:AIKO yesssss akhirnya paham team :LETNANPARIS :LETNANPARIS
-
9 Mei 2016 pada 8:30 pm #44697
yanayulianti6
PesertaSiapp sekarang jadi paham :AIKO thanks team atas semua yang diberikan :YIPPIE
-
9 Mei 2016 pada 8:38 pm #44719
dwimisardi
Pesertayess tambah asik skarang.. :AIKO
siap kaksanakan.. :YIPPIE
-
9 Mei 2016 pada 8:48 pm #44730
Icha_cutex
PesertaOwh. Iya sih yang point2 ada emonya kemarin udah gak ada :AIKO
-
9 Mei 2016 pada 10:07 pm #44800
nindy89
PesertaTerima kasih penjelesannya author :AIKO
-
9 Mei 2016 pada 10:25 pm #44810
Liza_Faiza
PesertaSempet bingung dengan ini, tapi langsung terjawab ketika log in lewat PC… apapun sistem yang kalian buat di sini, aku suka karena memang ini yang terbaik buat Vitamins.
-
10 Mei 2016 pada 6:40 am #44988
oncomYoyoy
PesertaMakasih author :AIKO
-
10 Mei 2016 pada 7:00 am #45045
Anonim
Non-aktifhmm seperti itu :JENDAKIRA
-
10 Mei 2016 pada 7:14 am #45059
pujima1604
Peserta:MIKIR :MIKIR :MIKIR :MUEHEHE
-
10 Mei 2016 pada 7:21 am #45065
cybermoon
PesertaOoo jadi begitu. Sebelumnya memang bingung, ada lagi yg baru. :MIKIR
-
10 Mei 2016 pada 8:00 am #45116
airi_ari
Pesertajadi keingat repo di idws dulu :HIRO
-
10 Mei 2016 pada 9:09 am #45182
serafim04
PesertaOk lh kk author skrg ku dah ngerti :HIRO
-
10 Mei 2016 pada 10:53 am #45270
RieskAlinG
PesertaOh gitu….. :CESAR :JENDAKIRA
-
10 Mei 2016 pada 11:01 am #45280
adrqi13
PesertaBaru buka versi web lagi dan bingung waktu ada tulisan “reputation”. Thanks infonya. :TABIBZHOU :TABIBZHOU
-
10 Mei 2016 pada 11:02 am #45282
ChishaCheria
PesertaGitu… Sekarang Chi ngerti. Makasih buat infonya~~
-
10 Mei 2016 pada 11:23 am #45294
rhetha
Pesertaoh… gitu ya. oke deh. makasih ya buat info na
-
10 Mei 2016 pada 11:41 am #45311
lanasalwa
Pesertakakak kenapa history reputation nya yang page 2 dan seterusnya gak bisa dibuka yaa,, setiap dibuka ada tulisan page not found,,, terima kasih semangat horaaii :)
-
10 Mei 2016 pada 12:02 pm #45339
pujima1604
PesertaOk min.. Baru tau sih.. Emang lucu yg ada emotionnya.. Cuma,, kalo bikin loadingnya lama,, setuju yg versi sekarang min..
-
10 Mei 2016 pada 12:37 pm #45388
eltoori
PesertaOke sipp.. makasih tim PSA atas inovasi2 barunya, semoga meringankan sistem kerja web, biar makin ngebutss.. hehe.. ttp solid yaa ??
-
10 Mei 2016 pada 4:08 pm #45607
Nadiyah Izza
Pesertaoh.. oke kakak-kakak PSA. Makasih informasinya ^^
-
11 Mei 2016 pada 3:26 am #46013
Shakuramachi
PesertaOh itu toh maksudnya…
Yesss.. Setuju Thor.
Membantu teman = hati senang. -
11 Mei 2016 pada 7:47 am #46094
achie_chan
PesertaOooo,,,,,bgt,,,,
Aq kra pny aq eror,,,kok ppin aq ngilng,,,tyt,,,,brbah jd rputsi,,,, :ASIA -
11 Mei 2016 pada 4:59 pm #46378
stllmrnsndaa12
PesertaPantes sempet bingung pointnya lari kemana :ASIA
-
11 Mei 2016 pada 6:03 pm #46407
dwiwind
Pesertathanks infonya.
-
11 Mei 2016 pada 6:30 pm #46428
aarne_1207
PesertaOhh.. Baru tahu maksudnya.. Makasih kakak authorr :AIKO
-
11 Mei 2016 pada 7:41 pm #46487
Nina
PesertaTerima kasih min untuk infonya
-
11 Mei 2016 pada 7:42 pm #46488
AuliyaRahman
PesertaOooo, githuu… makasih penjelasan ny .. :AYO
-
11 Mei 2016 pada 7:50 pm #46494
Anonim
Non-aktifSiip kaka.. :AIKO
-
11 Mei 2016 pada 7:54 pm #46496
rarakyu
PesertaOke kak, makasih info nya, jadi ngga penasaran lg :AIKO
-
11 Mei 2016 pada 8:22 pm #46534
Lian-Lyan
Pesertahmmm…jadi begitu? Oke, paham sekarang. Kemarin sempet bertanya dalam hati juga sih, “apaan nih?”
alhamdulillah, skrg dpt jwbn dan penjelasan. thanks team PSA…(y)
-
12 Mei 2016 pada 9:57 pm #47288
EnnyWidiawaty
PesertaThanks atas penjelasannya.td buka pada bingung jg apa itu reputation..he..he..
-
13 Mei 2016 pada 6:57 am #47532
fridadarren
PesertaOkeeee. Sekarang jadi lebih mengerti.
Makasihh :LETNANPARIS -
13 Mei 2016 pada 9:35 am #47598
Monatys
PesertaMakasihh informasinya kak :AIKO
-
13 Mei 2016 pada 10:07 am #47602
firnahastari18
Pesertaapa itu sistem reputasion??
-
13 Mei 2016 pada 10:13 am #47606
palmsugar
Pesertaaku nggak ngerti apa-apaaa :TOLONG
-
14 Mei 2016 pada 4:56 pm #48925
Mariayulianti
PesertaThanks Thors pencerahannya.
-
14 Mei 2016 pada 5:40 pm #48956
beepetals
PesertaI understand sekarang #benergaksihnulisnya makasih kak :AIKO
-
14 Mei 2016 pada 6:06 pm #48971
Annicka_trmanieza
PesertaOh . Git… Ok.. ok. .. :AHA :AHA
-
14 Mei 2016 pada 9:41 pm #49103
D.zherant
PesertaBaruu bacaaa
Jadi begituu yah hehee -
15 Mei 2016 pada 1:41 am #49225
safitricuppest
PesertaThank athour jadi aku tau deh apa dr arti reputation :AIKO :AYO :LETNANPARIS
-
15 Mei 2016 pada 1:42 am #49226
safitricuppest
PesertaThank athour jadi aku tau deh apa dr arti reputation :AIKO :AYO :LETNANPARIS
-
15 Mei 2016 pada 4:31 am #49266
Riyani_16
PesertaOh…begitu ya
Makasih infonya kak :)
-
15 Mei 2016 pada 4:53 am #49271
Park Min Rin
PesertaUyeeeee!
Siap-siap! :JENDAKIRA
Semakin mengerti sekarang!
:LETNANPARIS :LETNANPARIS -
15 Mei 2016 pada 6:01 am #49290
silvyagatha
PesertaTerimakasih infonya admiin :MUEHEHE
-
15 Mei 2016 pada 6:58 am #49310
Onlyenggar
PesertaI see it :AIKO
-
15 Mei 2016 pada 9:17 am #49380
Lili kartika
PesertaOkay ka…sekarang saya udah paham.thanks yahh …. :AIKO
-
16 Mei 2016 pada 11:08 pm #50543
marshealyeah
PesertaMakasih infonya Author :ASIA :JENDAKIRA Siap paham
-
16 Mei 2016 pada 11:14 pm #50550
andini
PesertaSampek deg2an point.nya hilang eh ternyata ini toh penjelasannya hehe ??
-
16 Mei 2016 pada 11:58 pm #50556
Lyanna Lemon
Peserta:SETRUM
-
17 Mei 2016 pada 12:01 am #50557
Lyanna Lemon
Pesertaohhh… paham paham… hihihi… nanti jgn pda kaget klo statusku alay… maklum aku ini baperan… :ASIA wkaakakkaakka :KETAWA
-
17 Mei 2016 pada 5:48 am #50617
FebyFA_12
PesertaAku sudah mengerti….terima kasih kak author atas infonya!!!
-
17 Mei 2016 pada 9:57 am #50738
hayuhaemy
PesertaOoo :OMG …begitu….
Thanks infoya kak… :ARMENIA -
17 Mei 2016 pada 10:46 am #50749
abdicitra
PesertaTerimakasih infonya.. Sangat membantu..
Yang terbaik untuk team PSA.
:LETNANPARIS :LETNANPARIS -
17 Mei 2016 pada 11:45 am #50776
Anonim
Non-aktifBaru balik dari hiatus, sempet bingung ada sistem beginian.. Untungnya author berbaik hati membagikan informasi ini? terimakasih banyak author! Ngebantu banget :LETNANPARIS
-
17 Mei 2016 pada 12:04 pm #50782
Anotherwrites
PesertaBaru terconfirm jadi vitamins dan agak bingung melihat sistem profil berubah, ternyataaa.. ini. haha
Makasih infonya kakak admiin :FREYA :FREYA -
17 Mei 2016 pada 10:51 pm #51060
diajengjulia
PesertaBaru tau saya :HIRO
-
18 Mei 2016 pada 11:23 am #51265
Atikmissgyu94
PesertaOke baru ngarti :AIKO
-
19 Mei 2016 pada 5:54 am #51698
Chiharu_oktav
PesertaWah…
Baru tau aq.
Trims yak buat infonya. -
19 Mei 2016 pada 11:50 am #51852
haneullo
PesertaAkhirnya ngerti juga. Awalnya takut banget kalau poin reputation akan mempengaruhi membership. Ternyata tidak, untunglah~
-
21 Mei 2016 pada 7:00 pm #52974
Irey_Kiara
PesertaTernyata begitu.
Okelah Author, makasih atas penjelasannya
:LETNANPARIS :LETNANPARIS :LETNANPARIS -
21 Mei 2016 pada 8:09 pm #53025
MasnaJr
PesertaGue kira apa apaan :GOAWAY tpi makasih penjelasannya author :LETNANPARIS
-
24 Mei 2016 pada 2:48 pm #54238
ferolee
PesertaWah akhirny dpt pncerahan. Dr kmrn msh bingung fungsi dr sistem reputation. Thanks utk infonya?
-
29 Mei 2016 pada 11:29 am #57420
Rinahoeng
PesertaOhh gitu yah :AIKO
-
29 Mei 2016 pada 12:36 pm #57457
Lie_Araa
PesertaWaah baru ngerti apa itu sistem reputation
Makasih kk author ???? -
5 Juni 2016 pada 8:23 pm #65722
Rachelbryy
PesertaThankks infon nya kaakkk ?????
-
8 Juni 2016 pada 9:06 am #68921
Praptini nurani
PesertaSipp ngerti :AIKO
-
9 Juni 2016 pada 11:55 am #70528
anisadenisa
PesertaOwh,,, aq kira ngaruh thor coz aq jarang comen di wallnya member yg lain…
-
14 Juni 2016 pada 9:31 pm #76121
Res
PesertaNanti stlh koment dsni sy mau check poin sy ada apa nggak ya…hehe
Maksih Team PSA atas infonya :AIKO
-
19 Juni 2016 pada 9:26 pm #79380
kunkomariyatiiskandar
PesertaJd ngerti knp dr dulu dpt 11 ng tambah2 :AZHURA
-
6 September 2016 pada 7:59 am #106066
LTaerin
Pesertaoh gitu ya, wkwk aku baru tau ??
-
5 November 2016 pada 12:07 pm #262579
Grenboy
PesertaUdah lama jadi vitamins bru ngeh hari ini..
-
6 November 2016 pada 6:14 am #266112
Dyza_Zahra
PesertaOo begitu. Thanks pencerahannya. Kemaren” sempet was” kann ccoz saya ga on tiap hari apalagi kalo ga da paket internet T__T , makin was” aja . Hoho
-
14 November 2016 pada 2:23 am #293326
riaanjelina71
Pesertaok ok …trimakasih .atas penjelasanya.
-
14 November 2016 pada 4:57 am #293398
DhaniRahman
PesertaOo,gitu..thanks ya infonya min :)
-
15 November 2016 pada 2:13 am #294355
Babyvid
PesertaOoohh gitu… Awalnya bingung tapi skrg udah lumayan ngerti hehehe
Makasih teas PSA -
21 November 2016 pada 12:18 am #298236
nuridasari
PesertaOh gitu maksudnya baru ngerti hehe makasih infonya author ??
-
21 November 2016 pada 1:49 am #298249
cutfara17
PesertaAku baru tau makasih infonya kak… :MAWARR
-
27 November 2016 pada 11:49 pm #302480
LydiaMarcella_Putri
PesertaAku bingung ing mau ngomong apa tp yg pasti thank untuk infonya sekaligus mau kasih ucapan terimakasih untuk semua team PSA yg uda kerja keras untuk membuat blog yg bagus kaya gini…. :tepuk2tangan
-
29 November 2016 pada 8:22 am #304070
PrivateReaders
Pesertasistem baru lebih seru.. :tepuk2tangan
bener nih, jd makin semangat buat login web psa (disela kesibukan kerja)..
-
29 November 2016 pada 3:12 pm #304454
HyukVey
Pesertaterima kasih untuk infonya. sekarang aku mengerti.. :)
-
30 November 2016 pada 7:11 pm #305535
LydiaMarcella_Putri
PesertaBingung mau komentar in apa…tp yg pasti thx buat infonya…. :YUHUIII
-
2 Desember 2016 pada 10:28 am #307023
Estiana
Pesertaowh jadi gitu toh. :YUHUIII
-
2 Desember 2016 pada 7:48 pm #307625
@Iqrahm98
Pesertawuihhh makin asik
-
4 Desember 2016 pada 5:18 pm #309575
Sthefaany91
PesertaOhh gitu yaa, dari tadi aku gak ngerti.. Tapi sekarang ngerti kok.. ??
-
4 Desember 2016 pada 5:19 pm #309578
Sthefaany91
Peserta:TERHARUBIRU Ohh gitu yaa, dari tadi aku gak ngerti.. Tapi sekarang ngerti kok.. ??
-
5 Desember 2016 pada 12:04 pm #310360
faadicute
PesertaOke oke cute paham :YUHUIII
-
8 Desember 2016 pada 9:32 am #313275
ning137
PesertaOo begitu toh… Ok deh makadiih yaaaa team PSA…
-
16 Desember 2016 pada 9:33 pm #318560
amaterasuyuki
Pesertaterimakasih infonya
-
8 Januari 2017 pada 6:36 pm #332386
Gustiyaya
PesertaAkhirnya makin tau..
-
28 Januari 2017 pada 7:54 pm #339371
Praptini nurani
Pesertadoumo :gakbisadiginiin
-
25 September 2017 pada 1:32 am #375925
ellaSy12
PesertaMatur nuhun infony kk author, jadi paham ku mengenai sistem question
-
-
PenulisTulisan-tulisan
- Anda harus log masuk untuk membalas topik ini.